Misa Natal di Gereja Kelahiran Santa Perawan Maria Surabaya berlangsung khidmat. Romo Gigih mengajak umat membawa kasih dan damai kepada yang membutuhkan.
Seorang Wanita dari Brasil, Deolira Gliceria Pedro da Silva diklaim sebagai manusia tertua di Bumi yang masih hidup. Pada tahun 2025, dirinya berusia 120 tahun.
Suami almarhumah Lina Jubaedah, Teddy Pardiyana, mengajukan permohonan soal kewarisan. Dalam permohonan itu, ada Sule dan tiga anaknya menjadi tergugat.