Gym besar sekelas Superstar Fitness hingga Gold's Gym bertumbangan. Ironis, mengingat tren berolahraga cenderung meningkat selepas pandemi. Apa yang terjadi?
Harga tanah di Jakarta mencapai Rp 16 juta per meter persegi pada kuartal IV 2024, naik dari tahun sebelumnya. Kenaikan dipicu oleh pembangunan infrastruktur.