Selebgram Ria Ricis hadir di pemakaman Affan Kurniawan, pengemudi ojol yang meninggal saat demo. Ia menyampaikan belasungkawa dan keprihatinan mendalam.
Pemerintah menegaskan pentingnya stabilitas dalam menghadapi aksi unjuk rasa di Jakarta. Kemenko Perekonomian berharap situasi tetap kondusif untuk ekonomi.
RMA (20), pelaku penganiayaan berat terhadap istri sirinya di Bangka Barat diringkus polisi. Motifnya karena tersangka kesal korban enggan diajak rujuk.