Aysar Hadi, pemain Timnas Malaysia U-23, disorot suporter Indonesia karena tampangnya yang dianggap tua bagi pemain seusianya. Media Negeri Jiran membelanya.
Pelatih Timnas Indonesia U-23 Gerald Vanenburg mau memantau pertandingan Thailand dan Vietnam di Piala AFF U-23 2025. Mereka adalah calon lawan Garuda Muda.
Indonesia lolos ke semifinal Piala AFF U-23 2025 usai bermain imbang tanpa gol melawan Malaysia di matchday terakhir Grup A. Garuda Muda belum terkalahkan.
Shin Tae-yong sudah dipecat PSSI dari kursi pelatih Timnas Indonesia. Meski dipecat, STY mengaku punya kebanggaan karena sudah membawa Garuda terbang tinggi.
Sebuah survei kepada para suporter Indonesia dilakukan, terkait kinerja PSSI di bawah komando Erick Thohir. Ada harapan soal Liga 1 sampai Timnas Indonesia.
PSSI memecat Shin Tae-yong dan menunjuk Patrick Kluivert sebagai pelatih baru. STY merasa bangga dengan pencapaiannya selama lima tahun di Timnas Indonesia.