Tim UNUSA beri bantuan kesehatan pascabencana di Bireuen, Aceh, fokus pada pemulihan fisik dan mental anak, serta penyediaan air bersih dan edukasi kesehatan.
Wamenkes Dante Saksono Habuwono mengungkap akses layanan kesehatan di daerah terpencil, tertinggal, terluar (3T) hingga daerah kepulauan masih terbatas.
Musim penghujan menurunkan daya tahan tubuh. Teh herbal, seperti kunyit asam dan kayu manis madu, dapat meningkatkan kesehatan dan sistem imun secara alami.