Taman Impian Jaya Ancol alami penurunan pengunjung hingga 10%. Pengunjung sebut harga tiket masuk Ancol terlalu mahal untuk mereka yang hanya ingin ke pantai.
Cawagub Jakarta nomor urut 1 Suswono blusukan ke Pasar Ujung Menteng, Cakung. Dia dicurhati pedagang soal turunnya daya beli masyarakat akhir-akhir ini.
Kota Batu menghadapi penurunan kunjungan wisata. Pengamat sarankan fokus pada pariwisata berkualitas untuk meningkatkan lama tinggal dan pengalaman wisatawan.
Satu unit truk tronton menabrak enam kendaraan di lampu merah Slipi, Jakarta Barat (Jakbar). Detik-detik kecelakaan itu terekam CCTV yang ada di lokasi.
Polres Trenggalek terima enam laporan dugaan penggelapan dana arisan online. Tiga laporan sudah masuk tahap penyelidikan, kerugian diperkirakan miliaran rupiah.
Gitaris Slank, Abdee Nagara, dirawat di rumah sakit akibat serangan autoimun setelah transplantasi ginjal. Keluarga dan penggemar mendoakan kesembuhannya.