Reparasi uang menjadi bisnis baru yang berkembang pesat di Gaza setelah Israel menghentikan transfer uang kertas dan bank-bank dihancurkan serta dijarah.
Dua terdakwa penembakan WN Australia di Bali mengaku motifnya faktor ekonomi. Sidang berlanjut dengan pengakuan dan permintaan maaf kepada keluarga korban.
Pemerintah memperkuat penanganan bencana di Sumatera dengan bantuan Rp 3 juta untuk perabotan, jaminan hidup Rp 10.000/hari, dan program pemulihan ekonomi.
Bambang Soesatyo mengingatkan tentang dominasi usaha asing dan oligarki ekonomi. Ia dorong revisi UU KADIN untuk dukung UMKM dan perbaiki struktur pasar.
Menteri Keuangan Yudhi Purbaya Sadewa membeberkan kondisi perekonomian global saat ini. Purbaya menilai perekonomian global masih dibayangi ketidakpastian.
Menko PM A. Muhaimin Iskandar menegaskan pentingnya ekonomi konstitusi dalam kebijakan. Pemberdayaan masyarakat jadi kunci pertumbuhan ekonomi yang merata.