detikOto
Mitsubishi Luncurkan Xpander Hybrid Terbaru, Segini Harganya
Mitsubishi meluncurkan Xpander HEV Play dan Xpander Cross HEV Play. Mobil hybrid ini hadir dengan desain sporty dan diproduksi terbatas.
Kamis, 13 Mar 2025 03:29 WIB