detikNews
Warga Manggarai NTT Temukan Mortir Aktif di Samping Kamar Kos
Seorang warga di Ruteng, Manggarai, Nusa Tenggara Timur (NTT), bernama Wili Meko, menemukan mortif di samping kamar kos. Mortif tersebut dalam keadaan aktif.
10 jam yang lalu