detikNews
Kasasi Pemerintah soal Gugatan Warga tentang Polusi Jakarta Ditolak MA
Tergugat I adalah Presiden Jokowi, tergugat II Menteri KLHK, Tergugat III Mendagri, dan Tergugat IV Menkes. Masuk dalam daftar tergugat yaitu Gubernur DKI.
Kamis, 16 Nov 2023 15:44 WIB