detikNews
Ada Restu AS di Balik Gempuran Israel ke Gaza saat Gencatan Senjata
Israel menggempur jalur Gaza lewat serangan udara di tengah gencatan senjata. Israel berkonsultasi dengan Amerika Serikat sebelum membombardir Gaza.
Selasa, 18 Mar 2025 20:04 WIB