4 WNI diculik bajak laut di lepas pantai Gabon saat menangkap ikan. Kementerian Luar Negeri RI berkoordinasi dengan otoritas setempat untuk keselamatan korban.
Indeks Kesehatan Laut Indonesia mengalami kenaikan. Tapi faktanya, kenaikan itu tidak diikuti dengan membaiknya kondisi laut buat kesejahteraan masyarakat.
Menteri AHY menyatakan APBN tidak cukup untuk proyek Giant Sea Wall di Pantura. Proyek ini penting untuk melindungi kawasan dari banjir dan penurunan tanah.