Kepolisian India menangkap Narendra Yadav, yang menyamar sebagai dokter jantung dan diduga melakukan tindakan medis ilegal hingga menyebabkan 7 kematian pasien.
Dua pemuda tewas seusai menabrak truk Fuso di Perempatan Jalur Sikumana, Kelurahan Sikumana, Kecamatan Maulafa, Kota Kupang, Nusa Tenggara Timur (NTT).
RSUD dr. Hendrikus Fernandez Larantuka dan RSUD TC Hillers Maumere turun kelas dari C ke D. Penurunan ini berdasarkan hasil reviu Kementerian Kesehatan.