Natal tahun ini spesial bagi Travis Kelce, yang menerima hadiah istimewa dari tunangannya, Taylor Swift. Mereka juga bersiap untuk pernikahan pada Juni 2026.
Kabar sedih datang dari resto legendaris di Singapura ini. Usai beroperasi selama 33 tahun, mereka memutuskan untuk tutup permanen lantaran tidak ada penerus.
Catatan positif Indonesia untuk spesies giant panda. Satu bayi giant panda berhasil lahir dari pasangan giant panda yang dibawa dari China pada 2017 silam.