detikInet
Hyundai Kembangkan Taksi Udara Canggih, Siap Terbang 2028
Hyundai sedang mengembangkan konsep taksi terbang atau electrical Vertical Takeoff and Landing (eVTOL). Nantinya, taksi ini akan dipasarkan pada 2028.
Minggu, 11 Feb 2024 09:23 WIB