detikJatim
Kemenag Jatim Pastikan CJH Meninggal Dapat Asuransi Rp 96 Juta
Dua calon jemaah haji dari Embarkasi Surabaya meninggal sebelum berangkat. Kemenag Jatim pastikan asuransi Rp 96 juta untuk keluarga yang ditinggalkan.
Senin, 05 Mei 2025 22:00 WIB