Mantan Mentan Syahrul Yasin Limpo diperiksa sebagai saksi mahkota untuk Sekjen Kementan nonaktif Kasdi Subagyono dan mantan Direktur Kementan Muhammad Hatta.
Pihak Firli menanggapi keputusan Ditjen Imigrasi yang memperpanjang masa pencegahan Firli ke LN. Kini, pihak Firli minta kasus pemerasan ke SYL dihentikan.
Nikita Mirzani terlibat kasus dugaan pemerasan terhadap pengusaha skincare, Reza Gladys, yang melaporkan ancaman dan permintaan uang tutup mulut Rp 5 miliar.