Masih ada salah kaprah di tengah masyarakat yang menyebut mengonsumsi nasi putih dapat menyebabkan diabetes. Benarkah demikian? Begini penjelasan dari dokter.
Menjadi makanan pokok orang Indonesia, nasi putih sebenarnya punya risiko untuk kesehatan. Jika dikonsumsi berlebihan, maka lima efek samping ini akan terjadi.
Di Indonesia, nasi putih sudah jadi bagian dari pola makan harian, sehingga menghilangkannya terasa sulit. Bagaimana cara diet sehat tapi tetap bisa makan nasi?
Nasi sering dijauhi penderita diabetes karena dapat menaikkan kadar gula darah. Namun sebenarnya, konsumsi nasi masih terbilang aman bagi penderita diabetes.