Polisi menduga pelaku pencurian moge Harley-Davidson milik NP (27) paham soal moge. Polisi mengatakan perlu pemahaman khusus soal cara menghidupkan moge itu.
Polisi menemukan Harley-Davidson yang sempat dicuri saat parkir di sebuah mal kawasan Senayan, Jakarta Pusat (Jakpus). Pelaku pencurian kini dikejar polisi.
Bau tak sedap menyelimuti Sungai Citarik akibat sampah menumpuk. Warga dan pemerintah diminta berperan aktif untuk mengatasi masalah buang sampah sembarangan.