Serangan pasukan Hamas ke Israel pada Sabtu (7/10/2023) mengejutkan banyak pihak. Tank tempur Merkava mark 4 yang disebut terbaik di dunia berhasil dilumpuhkan.
Rusia mengancam akan melancarkan serangan balasan ke Ukraina. Ancaman itu dikeluarkan Rusia karena wilayahnya menjadi sasaran banyak drone dari Ukraina.
Ihsan Ismail, warga Desa Citimun, Cimalaka, Sumedang ini membuat software serta komponen pesawat terbang. Karyanya banyak dimanfaatkan oleh sejumlah instansi.
Pesawat pengangkut dari Serbia menuju Bangladesh jatuh di perairan Yunani. Ternyata muatannya 11 ton senjata. Yunani menuntut keterangan dari Serbia soal itu.