Panglima TNI Jenderal Agus melakukan mutasi sejumlah jabatan strategis di lingkungan TNI. Salah satunya adalah enam jabatan Komandan Grup (Dangrup) Kopassus.
Jalan Kolonel Atmo, Palembang, rencananya akan dijadikan kawasan pedestrian setiap malam minggu. Rencana itu akan dimulai pada pertengahan Januari 2026.
Brigjen TNI Wahyu Yudhayana resmi melepas jabatan Kadispenad, kini jabatan tersebut diemban Kolonel Donny Pramono. Wahyu berharap sinergi media tetap terjaga.
Kolonel militer Michael Randrianirina dilantik sebagai Presiden Madagaskar, setelah perebutan kekuasaan yang memaksa mantan Presiden Andry Rajoelina kabur.
Militer yang merebut kekuasaan di Madagaskar, saat demo antipemerintah meluas, mengatakan pemimpin mereka akan dilantik sebagai presiden pada Jumat (17/10).