detikSulsel
Pemprov Sulteng Dorong Kehadiran Peradilan Hubungan Industrial di Morowali
Pemprov Sulteng usulkan kehadiran Peradilan Hubungan Industrial di Morowali untuk mendukung buruh. Gubernur Anwar Hafid akan koordinasi dengan Mahkamah Agung.
Jumat, 02 Mei 2025 10:30 WIB