Pimpinan DPR menyoroti keberadaan tiga WNI yang hingga kini belum ditemukan usai pelaksanaan ibadah Haji 2025. Cucun akan minta pertanggungjawaban Kemenag.
BP Haji mengungkap adanya indikasi sejumlah petugas haji tidak menjalankan fungsinya. Para petugas itu nebeng naik haji tanpa benar-benar bekerja di lapangan.