Bandara yang menyandang status sebagai bandara internasional wajib tanggung jawab. Jika selama 2 tahun bandara itu sepi penumpang, maka statusnya akan dicabut.
Pergerakan penumpang di Bandara Internasional Lombok (BIL), meningkat 16 persen selama pelaksanaan Festival Olahraga Rekreasi Nasional (Fornas) VIII NTB.
Pria yang marah-marah dan berteriak ada bom di pesawat Lion Air rute Jakarta-Kualanamu sedang diperiksa di Polresta Bandara Soekarno-Hatta. Ini penampakannya.