detikFinance
Bursa Setop Perdagangan Saham 43 Emiten Sekaligus, Ada Apa Nih?
Perdagangan saham tersebut dihentikan karena emiten tidak membayar pokok biaya pencatatan tahunan (ALF) dan dendanya.
Kamis, 16 Feb 2023 14:04 WIB