Tim panahan Indonesia Wahyu Retno Wulandari dan Mahda Aulia yang turun di nomor double recurve putri sempat gentar melihat Korea Selatan unggul perolehan poin.
Prabowo menyampaikan menerima 22 kadet dari Palestina yang akan masuk Universitas Pertahanan (Unhan). Para kadet akan kuliah di bidang kedokteran hingga teknik.
Pemerintah Provinsi DKI Jakarta terus menggenjot kualitas kawasan permukiman. Salah satunya fasilitas hunian nyaman yang inklusif untuk penyandang disabilitas.
Di tengah permukiman Kotagede terdapat sumur tua yang menjadi cagar budaya. Konon sumur ini merupakan warisan Kerajaan Mataram Islam. Seperti apa kisahnya?