Sebuah kabar mengejutkan di pertengahan Oktober datang dari OJK RI yaitu berita krisis multidimensi melanda dunia atau sering disebut sebagai The Perfect Storm.
Elon Musk memperingatkan Twitter terancam bangkrut karena sudah merugi dalam jumlah banyak. Musk mengatakan masa depan Twitter bergantung pada Twitter Blue.