Anggota DPR Ismail Bachtiar soroti maraknya taksi ilegal di Bandara Sultan Hasanuddin. Ia mendesak penertiban untuk memberikan kenyamanan kepada penumpang.
Saksi kasus dugaan korupsi jual beli emas mengungkap 'arisan' yang dilakukan broker, Eksi, sehingga menjual emas lebih murah dari harga resmi untuk reseller.
Saksi mengaku sempat disodori duit yang dibungkus plastik hitam. Saksi menyebut duit itu merupakan suap untuk memenuhi permintaan penambahan stok emas Antam.
Toyota kembali mendirikan Posko Siaga untuk memanjakan konsumen setianya yang hendak balik ke kampung halaman untuk merayakan hari raya Idul Fitri 2025/1446H.
Mantan pegawai PT Antam Tbk, Andik Yudiarto, mengungkap praktik pinjam emas saat transaksi jual beli emas di Butik Emas Logam Mulia (BELM) Surabaya 01.
Apartemen Tower Trans Icon Cibubur serah terima unit dengan tasyakuran. Hunian mewah ini menawarkan fasilitas lengkap dan pemandangan hutan kota yang indah.
Ibis Bandung Trans Studio Hotel siap merayakan tahun baru 2024 dengan tema "Neon Glow and Countdown Party", penampilan Kuburan Band, dan pesta kembang api.