Polisi menetapkan tiga tersangka baru dalam kasus pengoplosan beras premium di PT Padi Indonesia Maju. Tersangka termasuk Presiden Direktur dan Kepala Pabrik.
Kasus penipuan travel umrah melibatkan Della Puspita dan suaminya semakin memanas. Della menolak tuduhan menggelapkan mobil dan bersikeras sebagai korban.
Polri melakukan rotasi jabatan perwira tinggi dan menengah, termasuk direktur reserse Polda Metro Jaya. Empat kapolda juga diganti untuk penyegaran organisasi.
Wakapolri menegaskan Ketahanan Pangan bukan sekadar program, tapi membutuhkan kerja bersama dan harus terus diakselerasi hingga Ketahanan Pangan segera terwujud
Bareskrim mengungkap pemilik rekening dormant senilai Rp 204 miliar yang dibobol sindikat. Pemilik rekening dormant itu adalah pengusaha tanah berinisial S.