detikNews
Kemendagri Tegaskan Sengketa 4 Pulau Terjadi Sebelum Bobby Jadi Gubernur
Kemendagri membantah isu Gubsu Bobby ingin mencaplok 4 pulau yang sempat menjadi sengketa. Proses sengketa disebut terjadi sebelum Bobby jadi gubernur.
Rabu, 18 Jun 2025 11:06 WIB