Kecelakaan truk muat rokok ilegal di Sampang melibatkan dua kendaraan. Dua orang luka-luka, satu sopir dirujuk ke rumah sakit. Polisi selidiki kasus ini.
Eks Kacab Dealer Isuzu Mojokerto, Bagus Lukita ditangkap atas dugaan penggelapan BPKB truk. Culasnya, dia gadaikan BPKB itu dengan membuat dokumen palsu.
Viral video minibus Isuzu Elf terjebak di lautan pasir Gunung Bromo. Balai Besar TNBTS menjelaskan kendaraan tersebut bagian dari kegiatan resmi TNI AL.