Bangunan tahan gempa di Pelabuhanratu, Jawa Barat, unik dengan teknologi bantalan karet dan dongkrak hidrolik. Dikenal sebagai rujukan konstruksi aman gempa.
BPBD Aceh Singkil mengungkap jika logistik untuk korban banjir semakin penipis. Jika logistik tak bertambah hingga besok, para pengungsi terancam kelaparan.
Gempa megathrust jadi perbincangan karena Indonesia memiliki 13 segmen berpotensi gempa besar. Simak gempa megathrust hoax atau fakta dan mitigasinya di sini!
Gempa magnitudo 4,6 mengguncang Melonguane, Sulawesi Utara pada 13 Desember 2025. Pusat gempa berada di darat, kedalaman 75 km. Belum ada laporan dampak.