Laga Timnas Indonesia menghadapi Timor Leste akan tersaji di Grup F Kualifikasi Piala Asia U-20 2023. Laga akan digelar di Stadion Gelora Bung Tomo, Surabaya.
Tahun 2022 menjadi momen besar buat bek muda Persija Jakarta Muhammad Ferrari. Ia reguler tampil di klub dan Timnas Indonesia U-20, kini naik ke Timnas senior.
PPK GBK sudah menemui Menpora dan berikutnya akan berkomunikasi ke FIFA guna menyelesaikan persoalan penggunaan Stadion Utama GBK sebelum Piala Dunia U-20 2023.
Timnas Indonesia U-19 menang atas Vietnam dengan skor 3-2 pada Kualifikasi Piala Asia U-20 2023. Teriakan Shin Tae-yong menggema di Stadion Gelora Bung Tomo.