detikSulsel
Kondisi 2 Polisi di Bontang Usai Ditabrak Saat Pergoki-Kejar Pelaku Curanmor
Dua anggota Polres Bontang terjatuh dari motor setelah ditabrak pelaku curanmor. Keduanya mengalami luka serius dan dirawat di rumah sakit.
Minggu, 12 Jan 2025 08:30 WIB