detikSulsel
Problem Hari Pertama PPDB Sulsel, Salah Pilih Jalur-Sulit Submit Pendaftaran
PPDB Sulsel masih ada sejumlah keluhan yang timbul di hari pertama. Mulai dari salah pilih jalur hingga sulit melakukan submit pendaftaran.
Selasa, 21 Jun 2022 08:50 WIB







































