Isu pakan harimau dibawa pulang petugas dan dijual lagi ramai dibicarakan di media sosial, serta memberi citra buruk bagi Ragunan. Apakah berefek ke wisatawan?
Imbas kericuhan terkait tewasnya 'matel' terlihatdi kawasan Pusat Kuliner Taman Makam Pahlawan (TMP) Kalibata. Pusat kuliner kaki lima ini pun lumpuh total.
Pemerintah Kota Administrasi Jakarta Selatan (Pemkot Jaksel) berencana merelokasi pedagang burung Barito. Para pedagang berharap rencana itu dibatalkan.
Konsep Taman Hiburan Rakyat (THR) dan Taman Remaja Surabaya (TRS) yang hendak dijadikan pusat wahana permainan di Kota Pahlawan kembali diubah Pemkot Surabaya.
Palais Galliera menggelar pameran retrospektif 'Temple of Love' untuk Rick Owens, menampilkan lebih dari 100 busana, merayakan keberanian dan keindahan.