Kemenkeu meminta PT Pertamina (Persero) dan PT PLN (Persero) memastikan kelancaran pasokan energi seperti Bahan Bakar Minyak (BBM), LPG 3 kg, dan listrik.
Hal ini menyusul kenaikan harga komoditas, normalisasi kebijakan moneter negara maju yang agresif, konflik Rusia-Ukraina, serta ketegangan baru di Taiwan.
Airlangga mengatakan berbagai upaya dan langkah yang telah, sedang dan akan terus dilakukan pemerintah agar pembangunan tetap berjalan dan ekonomi tumbuh.
Presiden Joko Widodo (Jokowi) membeberkan anggaran subsidi BBM tembus Rp 502 triliun. Pernyataan itu 4 kali disampaikan Jokowi dalam kesempatan berbeda.