Sebuah mobil tertabrak kereta api (KA) di perlintasan rel tanpa palang pintu di Lamongan. Pengemudi mobil, Suhadi Ersad (48) selamat. Ini penampakan mobilnya.
Saat libur Hari Raya Nyepi 2022, PT KA Daop 8 Surabaya mengoperasikan 35 KA jarak jauh. Jumlah kapasitas tempat duduk 15.391/hari. Didominasi pelanggan lokal