Keputusan Anies Baswedan untuk meliburkan sekolah selama 2 minggu terkait merebaknya virus corona COVID-19 di Indonesia, disambut baik oleh beberapa artis.
Ucapan belasungkawa atas meninggalnya ibunda Presiden Joko Widodo, Sudjiatmi Notomihardjo, datang dari berbagai kalangan. Mereka yang berduka termasuk artis.