Stadion Pahoman hingga kini masih dalam tahap rehabilitasi sehingga belum bisa digunakan Bhayangkara FC. Untuk sementara, tim tersebut latihan di Jakarta.
Warga menyebut kondisi Pulau Enggano memprihatinkan, selain terisolasi juga sulit mendapatkan bahan makanan karena tak ada kapal yang melayani keluar pulau.
Wakil Wali Kota Depok, Chandra Rahmansyah, meninjau banjir di Jalan Margonda. Pemkot akan normalisasi saluran dan edukasi warga untuk mencegah banjir berulang.
Tanah longsor di Blok Pasirsela, Sumedang, pada 5 November 2025, menutup jalan penghubung Sumedang-Subang. BPBD mengimbau warga waspada terhadap cuaca ekstrem.
Pendangkalan yang terjadi di Pelabuhan Pulau Baai membuat kapal tidak bisa keluar pintu alur, bahkan kapal pengangkut bahan makanan pun tak bisa berlayar.