detikNews
Panglima TNI Bicara Kasus KKB Tembak-Bakar Sopir Angkot di Paniai
KKB pimpinan Undius Kogoya menembak mati seorang sopir angkot dan membakar mayatnya di Paniai, Papua Tengah. Kasus ini menjadi perhatian Panglima TNI.
Rabu, 12 Jun 2024 14:11 WIB