2 remaja asal Tuban mencuri elpiji 3 kg sebanyak 289 tabung. Mereka beraksi di 5 pangkalan dan toko elpiji di Bojonegoro. Hasilnya mereka jual ke penadah.
Kampung Miliarder di Tuban kini menghadapi kesulitan. Warga yang dulu kaya setelah ganti rugi tanah Pertamina kini banyak yang menganggur dan menjual ternak.
Video viral menunjukkan perubahan drastis Desa Sumurgeneng, Tuban, dari kampung miliarder berubah kesulitan ekonomi. Banyak warga menjual ternak. Ini faktanya.
Ribuan pohon kopi PTPN I di Ijen ditebang OTK, menyebabkan kerugian Rp550 juta. Polisi selidiki dugaan konflik kepentingan antara warga dan perusahaan.
7 Jenazah korban kecelakaan Isuzu Panther-Bus Rajawali Indah dijemput 4 ambulans dari Pemkab Tuban. Selain itu 2 ambulans RSUD Ibnu Sina siap mengantar jenazah.