Tiga BUMD Sumut mendatangkan 50 Ton cabai merah dari Jawa untuk menekan inflasi. Distribusi dilakukan di Medan dan Deli Serdang dengan HET Rp55 ribu/kg.
Sejumlah harga bahan pangan di Sumsel, mengalami kenaikan menjelang Nataru 2025. Kenaikan terjadi pada harga daging ayam, telur ayam, bawang dan cabai.
Bank Dunia menyatakan harga beras eceran Indonesia tertinggi di ASEAN. Namun, Badan Pangan Nasional membantah dan sebut harga di negara lain lebih mahal.
Menteri Pertanian Amran Sulaiman ungkap praktik pengoplosan beras SPHP rugikan negara hingga Rp 10 triliun dalam 5 tahun. Penyaluran beras tidak sesuai standar.