Firli Bahuri meminta sidang etik di Dewas KPK ditunda karena fokus praperadilan di kasus dugaan pemerasan SYL. Sidang etik digelar ulang pada 20 Desember.
Firli meminta sidang etik di Dewas KPK hari ini ditunda. Syamsuddin Haris mengatakan hal itu menjadi beban karena Dewas KPK ingin sidang etik cepat selesai.
Firli Bahuri memutuskan mengundurkan diri dari jabatan Ketua KPK. Waki Ketua Komisi III DPR Habiburokhman berharap pengganti Firli Bahuri segera diproses.
Kapolda Metro Jaya Irjen Karyoto melalui tim kuasa hukum, dalam dupliknya, menegaskan penetapan status tersangka terhadap Ketua KPK nonaktif Firli Bahuri sah.
Tim Biro Hukum KPK membuka percakapan atau chat WhatsApp buron kasus suap, Harun Masiku, yang berisi perintah merendam handphone (HP) sebelum melarikan diri.