Direktorat Lalu Lintas (Ditlantas) Polda Jawa Tengah (Jateng) kembali menguji coba ETLE drone. Dalam 2 menit terbang, tertangkap 20 pelanggar lalu lintas.
Jumlah kejadian kecelakaan di wilayah hukum Polres Pasuruan Kota bisa ditekan saat Operasi Patuh Semeru 2024. Selama 14 hari, hanya 3 kecelakaan-3 korban luka.
Polisi Jatim siapkan pengamanan libur panjang dengan rekayasa lalu lintas dan antisipasi cuaca. Ribuan kamera statis dipasang di kawasan wisata berisiko tinggi.