Presiden Prabowo Subianto melantik Djamari Chaniago sebagai Menko Polkam hingga Erick Thohir sebagai Menpora di Istana Negara, Jakarta, Rabu (17/9/2025).
Pelatih-pelatih Timnas Indonesia dari Belanda, pelatihan wasit dari Jepang di liga. Apa memang dua negara itu jadi kiblat sepakbola Indonesia, Erick Thohir?
Ketum PSSI, Erick Thohir dikabarkan akan dilantik menjadi Menteri Pemuda dan Olahraga (Menpora). Jika jadi Menpora, apakah ia harus melepas jabatan Ketum PSSI.