Hong Kong dilanda topan besar yang memicu peringatan cuaca level tertinggi dan membuat wisatawan di sana frustasi mencari jalan keluar dari negara tersebut.
Seorang WN Ukraina inisial KV kedapatan membawa narkotika jenis 4-CMC alias blue safir seberat 1.991, 25 gram saat berada di Bandara I Gusti Ngurah Rai, Bali.
Warga negara (WN) Ukraina bernama Kateryna Vakarova ditangkap petugas Bea Cukai lantaran membawa narkotika jenis blue safir di Bandara I Gusti Ngurah Rai, Bali.
Ribuan penerbangan setengah juta penumpang terpengaruh akibat pemogokan di beberapa bandara besar di Jerman. Para pekerja menuntut kenaikan upah 8 persen.