Kecelakaan tragis di Ciampea, Bogor, mengakibatkan pemotor N (25) tewas setelah terjatuh dan terlindas mobil boks. Korban meninggal di lokasi kejadian.
Puncak lonjakan volume kendaraan pada periode libur Natal dan tahun baru di Jl Raya Puncak, Bogor, Jawa Barat, diprediksi terjadi pada 25, 29, dan 30 Desember.
Pasangan Pramono Anung-Rano Karno berencana ubah gaya hidup warga Jakarta dari kendaraan pribadi ke transportasi umum untuk kurangi kemacetan dan emisi karbon.
Arus lalin di Jalan Poros Pangkep arah Barru lumpuh total akibat adanya banjir setinggi 1,5 meter. Hal itu menyebabkan antrean kendaraan sejauh 5 kilometer.
Bea balik nama kendaraan bekas di Jakarta dihapus. Dengan begitu, segini besar biaya yang akan dikeluarkan untuk mengganti identitas kepemilikan kendaraan.
Mobil Hilux menabrak 10 kendaraan dan mengakibatkan tiga orang terluka serta 9 kendaraan rusak. Polisi menyatakan pengemudi sedang sakit dan kurang konsentrasi.