Dosen FISIPOL Hairunnas puji langkah DPR dalam menanggapi 17+8 Tuntutan Rakyat. Ia menilai ini sebagai upaya memulihkan kepercayaan publik pascademonstrasi.
Pimpinan DPR menjawab 17 tuntutan rakyat yang tenggat waktunya jatuh pada hari ini. DPR mengumumkan penghentian tunjangan rumah hingga pemangkasan anggaran.