TNI AU telah menerima pesawat militer terbaru C-130J030 Super Hercules dari Lockheed Martin, AS. Seperti apa kecanggihan pesawat Hercules terbaru TNI AU ini?
TNI AU mengatakan lima pesawat Super Hercules C-130J segera dikirim dari AS. Pengiriman dilakukan bertahap, dimulai pada Maret 2023 hingga Januari 2024.
Panglima TNI Marsekal Hadi Tjahjanto mengirim sejumlah prajurit gabungan ke lokasi bencana gempa bumi Sulawesi Barat (Sulbar) dan banjir di Kalimantan Selatan.